Label

Software (19) TIPS N TRIK (73)
Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Menjalankan Wine box di linux

|| || || Leave a comments
Winbox sangat membantu dalam administrasi jaringan yang menggunakan router mikrotik, nah masalahnya hanya tersedia untuk sistem operasi ms. windows. Nah bagi pengguna linux bisa menggunakan wine sebagai perantara untuk menjalankan winbox, namun yg pelu di ingat menjalankannya harus dari user root ( # ). Berikut langkah-langkahnya : 1. Download winbox dari terminal #wget http://mikrotik.co.id/getfile.php?nf=winbox-2.2.15.exe 2. jalankan perintah wine #wine winbox-2.2.15.exe ( untuk tahap dilakukan proses instalasi ) 3. Setelah instalasi selesai, untuk menjalankan winbox ketik lagi perintah #wine winbox-2.2.15.exe 4. Silahkan login dengan account router anda.
/[ 0 comments Untuk Artikel Menjalankan Wine box di linux]\

Posting Komentar